Ihram Jika Telah Melihat Bulan

telah menceritakan kepadaku Yahya dari Malik dari Abdurrahman bin Al Qasim dari Bapaknya bahwa Umar bin al Khatthab berkata; "Wahai penduduk Makkah, bagaimana keadaan orang-orang yang mereka datang dalam keadaan rambutnya acak-acakkan dan berdebu, sementara kalian masih memakai minyak. Laksanakanlah ihram jika kalian telah melihat bulan."

HR. Malik

Comments

Most Watched

Visitor

10988

Online

Related Post

  • DETIK DETIK WAFATNYA NABI MUHAMMAD 😢😢
YANG NGAKU UMATNYA PASTI BACA!!
  • Mukjizat!!! Tidak Pernah Sholat Tapi Masuk Surga Inilah Orangnya - Ustadz Khalid Basalamah
  • Batas Usia Kambing Untuk Kurban
  • Hati-hati Dalam Berkomentar
  • Benarkah Penghuni Surga Dan Neraka Sudah Allah Tentukan Sejak Awal - Ustadz Khalid Basalamah